Pelantikan Ketua TP PKK Kecamatan Bener dan Gebang

By administrator 18 Okt 2023, 08:07:43 WIB Pemberdayaan Masyarakat
Pelantikan Ketua TP PKK Kecamatan Bener dan Gebang

Wakil Ketua TP PKK Kecamatan Bayan beserta sekretaris menghadiri Pelantikan Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Bener dan Gebang pada hari Rabu (11/10/2023). Pelantikan tersebut diselenggarakan di Aula Kecamatan Bener. Pelantikan ini sebagai tindaklanjut dengan dilantiknya Camat Bener dan Gebang. Jabatan ketua PKK kecamatan secara otomatis dijabat oleh istri camat, jika camat perempuan maka camat yang berhak menunjuk pengurus PKK sebagai ketua PKK.

Peran PKK penting dalam pembangunan, terutama untuk mendukung program-program pemerintah, seperti penanganan stunting, dan lainnya. Diharapkan  PKK dapat bekerjasama dengan instansi terkait dalam mengimplementasikan kegiatan demi kesehajteraan masyarakat.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment